KOTA LHOKSEUMAWE

MENUJU KOTA YANG SMART & LIVEABLE

WARTA KOTA

BERITA DAN INFORMASI KOTA LHOKSEUMAWE

13

Jan

2026
Wali Kota Lhokseumawe dan Wakil Wali Kota Serahkan Secara Simbolis Dana Tunggu Hunian (DTH) Tahap I kepada Warga Terdampak Banjir

Wali Kota Lhokseumawe Dr. Sayuti Abubakar, SH., MH., menyerahkan secara simbolis Dana Tunggu Hunian (DTH) Tahap I (satu) kepada enam warga terdampak banjir, di ruang kerja Wali Kota Lhokseumawe

12

Jan

2026
Pemko Resmi Mulai Pembangunan Sekolah Rakyat Lhokseumawe, Wali Kota: Rampung Juni 2026

Pemerintah Kota (Pemko) Lhokseumawe secara resmi memulai pembangunan Sekolah Rakyat melalui kegiatan peletakan batu pertama (groundbreaking)

10

Jan

2026
Pemko Lhokseumawe Raih nilai indeks 4,31 Predikat A- dari KemenPAN-RB

Kota Lhokseumawe berhasil meraih nilai indeks 4,31 predikat A- dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) berdasarkan hasil Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP)

08

Jan

2026
Wali Kota Lhokseumawe Beri Tenggat 1 Bulan, RS dan Klinik Wajib Patuhi UMP

Wali Kota Lhokseumawe, Dr. Sayuti Abubakar, S.H., M.H., mengumpulkan pimpinan rumah sakit dan klinik, perwakilan BPJS Kesehatan, BPJS Ketenagakerjaan, serta perwakilan tenaga kesehatan

06

Jan

2026
Wali Kota dan Ketua TP PKK Kota Lhokseumawe Serahkan 820 Paket Perlengkapan Sekolah Bantuan BNPB

Pemko Lhokseumawe menyalurkan sebanyak 820 paket perlengkapan sekolah bantuan pemerintah pusat melalui BNPB kepada seluruh siswa di empat sekolah dasar terdampak banjir di Kecamatan Blang Mangat

03

Jan

2026
Wali Kota Lhokseumawe Serahkan 22 Rumah Tahan Gempa Program Islamic Relief–Baitul Mal, 28 Unit Masih Dibangun

Wali Kota Lhokseumawe, Dr. Sayuti Abubakar, S.H., M.H., menyerahkan 22 unit rumah layak huni tahan gempa kepada keluarga yatim dan dhuafa di Kota Lhokseumawe.


HEADLINE INFO

INFORMASI DAN PENGUMUMAN



GALERI KEGIATAN

LINGKUP PEMERINTAH KOTA LHOKSEUMAWE
12 Januari 2026
Wali Kota dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe Hadiri Takziah ke Rumah Duka Ayahanda Kadishub
12 Januari 2026
Wali Kota Lhokseumawe Terima Audiensi Yayasan RAN Bahas Pengelolaan Sampah Organik
12 Januari 2026
Wali Kota dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe Letakkan Batu Pertama Pembangunan Sekolah Rakyat
12 Januari 2026
Wali Kota bersama Wakil Wali Kota Lhokseumawe Serahkan Bantuan Seragam Sekolah di Muara Satu
10 Januari 2026
Walikota Lhokseumawe Melakukan Kunjungan Silaturahmi Dengan Wali Kota Medan
10 Januari 2026
Pemko Lhokseumawe Hadiri Raker Pemulihan Pasca Bencana Hidrometeorologi Aceh

MITRA KERJASAMA

PEMERINTAH KOTA LHOKSEUMAWE